Ciri-ciri Trapesium dan Jenis-Jenis Trapesium
Ciri-ciri Trapesium dan Jenis-Jenis Trapesium - Kembali lagi dengan Profma, bebas! Bangun datar trapesium memiliki sifat-sifat yang tentu berbeda berdasarkan jenis trapesium itu sendiri. Yaps! Tepat sekali, ada 3 jenis trapesium, yaitu trapesium sembarang, siku-siku dan sama kaki.
Untuk lebih memahami tentang bangun datar trapesium, kali ini Profma ingin berbagi materi belajar pengertian, jenis, sifat, dan contoh soal trapesium lengkap dengan rumus luas dan kelilingnya.
Definisi trapesium adalah bangun datar dua dimensi yang terdiri dari 4 rusuk membentuk segiempat dengan dua pasang sisi sejajar dengan panjang yang berbeda (tergantung jenis trapesium).
Ada yang menarik nih saat Profma ingin menggambar trapesium di laptop. Bagaimana caranya?
Bisa melalui Microsoft Word dengan menggunakan fitur Shape berbentuk trapesium. Tapi Profma menggambar trapesium menggunakan Paint 3D. Di sini tidak ada Shape trapesium. Untuk itu, kamu bisa menggunakan segitiga kemudian memotongnya sehingga membentuk trapesium. Bisa juga dengan menggabungkan segitiga dengan persegi panjang.
Kemudian kamu bisa menghilangkan pola-pola lainnya dengan mengcopy gambar trapesium yang sudah jadi dan memanfaatkan fitur Magic Select. Atau kalau gak mau repot, bisa langsung ubah gambar menjadi full color yang berbeda dengan warna latar belakang. Hhe.. hhe...
Penting gak penting sih, tapi bisa jadi ini lumayan berguna bagi kamu. Tak ada pohon, akar pun jadi.
Berikut ini ciri-ciri trapesium secara umum:
Berikut ini jenis-jenis trapesium dan sifat-sifatnya lengkap dengan gambar trapesium.
*Silahkan lihat gambar trapesium di atas
a. Trapesium Sembarang
AD // BC
AD tidak sama dengan BC
AC tidak sama dengan BD
< ABC tidak sama dengan <BCD <CDA <DAB
b. Trapesium Siku-SIku
AD // BC
AD tidak sama dengan BC
AC tidak sama dengan BD
< ABC = 90 derajat
< BAD = 90 derajat
c. Trapesium Sama Kaki
AD // BC
AB = DC
AC = BD
AD tidak sama dengan BC
< ABC = < BCD
< BAD = < ADC
Untuk menghitung luas trapesium bisa dengan menjumlahkan sisi sejajar dibagi 2 dan dikali tinggi.
Secara matematis, rumus luas trapesium bisa ditulis:
Luas = 1/2 x jumlah sisi sejajar x tinggi
Untuk keliling trapesium, bisa dengan rumus berikut:
Keliling = AB + BC + CD + DA
Rumus trapesium lengkap
Luas L = 1/2 (a+b) x t = ((a+b) x t) / 2
Keliling K = AB + BC + CD + DA
Tinggi t = (2 x L) / (a + b)
a = 2 x L / t - b = CD = K - AB - BC - AD
b = 2 x L / t - a = AB = K - CD - BC - AD
AD = K - CD - BC - AB
BC = K - CD - AD - AB
Hitunglah luas trapesium jika diketahui panjang sisi sejajar masing-masing 12 cm dan 16 cm dengan tinggi 8 cm!
Jawaban
Luas trapesium
Luas = 1/2 x (jumlah sisi sejajar) x t
Luas = 1/2 x (12 + 16) x 8
Luas = 112 cm²
Untuk soal keliling trapesium, bisa gunakan rumus berikut ini:
Keliling K = AB + BC + CD + DA
Demikianlah ciri-ciri trapesium dan jenis-jenis trapesium lengkap dengan contoh soal dan pembahasannya. Semoga bermanfaat!
Untuk lebih memahami tentang bangun datar trapesium, kali ini Profma ingin berbagi materi belajar pengertian, jenis, sifat, dan contoh soal trapesium lengkap dengan rumus luas dan kelilingnya.
Pengertian Trapesium
Definisi trapesium adalah bangun datar dua dimensi yang terdiri dari 4 rusuk membentuk segiempat dengan dua pasang sisi sejajar dengan panjang yang berbeda (tergantung jenis trapesium).
Ada yang menarik nih saat Profma ingin menggambar trapesium di laptop. Bagaimana caranya?
Bisa melalui Microsoft Word dengan menggunakan fitur Shape berbentuk trapesium. Tapi Profma menggambar trapesium menggunakan Paint 3D. Di sini tidak ada Shape trapesium. Untuk itu, kamu bisa menggunakan segitiga kemudian memotongnya sehingga membentuk trapesium. Bisa juga dengan menggabungkan segitiga dengan persegi panjang.
Kemudian kamu bisa menghilangkan pola-pola lainnya dengan mengcopy gambar trapesium yang sudah jadi dan memanfaatkan fitur Magic Select. Atau kalau gak mau repot, bisa langsung ubah gambar menjadi full color yang berbeda dengan warna latar belakang. Hhe.. hhe...
Penting gak penting sih, tapi bisa jadi ini lumayan berguna bagi kamu. Tak ada pohon, akar pun jadi.
Sifat-Sifat Trapesium
Berikut ini ciri-ciri trapesium secara umum:
- Memiliki 4 titik sudut
- Memiliki 4 sisi yang saling berhubungan membentuk segiempat
- Panjang sisi berhadapan antara alas dan atap berbeda
- Tiap pasang sudut yang sisinya sejajar adalah 180⁰ (derajat).
- Jumlah semua sudut adalah 360 derajat.
Jenis-jenis Trapesium
Ciri-ciri Trapesium dan Jenis-Jenis Trapesium |
Berikut ini jenis-jenis trapesium dan sifat-sifatnya lengkap dengan gambar trapesium.
*Silahkan lihat gambar trapesium di atas
a. Trapesium Sembarang
AD // BC
AD tidak sama dengan BC
AC tidak sama dengan BD
< ABC tidak sama dengan <BCD <CDA <DAB
b. Trapesium Siku-SIku
AD // BC
AD tidak sama dengan BC
AC tidak sama dengan BD
< ABC = 90 derajat
< BAD = 90 derajat
c. Trapesium Sama Kaki
AD // BC
AB = DC
AC = BD
AD tidak sama dengan BC
< ABC = < BCD
< BAD = < ADC
Ciri-ciri Trapesium Sembarang
- Memiliki 2 diagonal dengan panjang yang berbeda
- Memiliki 4 sudut yang besarnya berbeda satu sama lain
- Memiliki 2 pasang sisi yang sejajar tidak sama
Ciri-ciri Trapesium Sama Kaki
- Jumlah keempat sudutnya 360 derajat
- Mempunyai dua diagonal yang sama panjang
- Sepasang sudut yang berdekatan sama besar
- Jumlah sudut di antara dua garis sejajar 180 derajat
- Mempunyai dua kaki yang sama panjang dengan sudut sama besar
- Sisi yang sejajar memiliki panjang yang Memiliki simetri putar tingkat 1
- Memiliki 1 simetri putar
Ciri-ciri Trapesium Siku-siku
- Memiliki 2 diagonal dengan panjang berbeda
- Memiliki dua sudut yang siku-siku 90 derajat
- Sisi-sisi yang sejajar tidak sama panjang
Rumus Trapesium
Untuk menghitung luas trapesium bisa dengan menjumlahkan sisi sejajar dibagi 2 dan dikali tinggi.
Secara matematis, rumus luas trapesium bisa ditulis:
Luas = 1/2 x jumlah sisi sejajar x tinggi
Untuk keliling trapesium, bisa dengan rumus berikut:
Keliling = AB + BC + CD + DA
Rumus trapesium lengkap
Luas L = 1/2 (a+b) x t = ((a+b) x t) / 2
Keliling K = AB + BC + CD + DA
Tinggi t = (2 x L) / (a + b)
a = 2 x L / t - b = CD = K - AB - BC - AD
b = 2 x L / t - a = AB = K - CD - BC - AD
AD = K - CD - BC - AB
BC = K - CD - AD - AB
Contoh Soal Trapesium
Hitunglah luas trapesium jika diketahui panjang sisi sejajar masing-masing 12 cm dan 16 cm dengan tinggi 8 cm!
Jawaban
Luas trapesium
Luas = 1/2 x (jumlah sisi sejajar) x t
Luas = 1/2 x (12 + 16) x 8
Luas = 112 cm²
Untuk soal keliling trapesium, bisa gunakan rumus berikut ini:
Keliling K = AB + BC + CD + DA
Gunakan rumus lainnya di atas, sesuai dengan soal!
Demikianlah ciri-ciri trapesium dan jenis-jenis trapesium lengkap dengan contoh soal dan pembahasannya. Semoga bermanfaat!